Pengertian dan Rumus Cara Menghitung dan Mencari Kuartil Bawah, Tengah dan Kuartil Atas beserta Contoh Soal Kuartil
September 16, 2016
Edit
Berikut adalah pembahasan tentang pengertian kuartil, pengertian quartil, cara menentukan kuartil, rumus kuartil, contoh soal kuartil, rumus kuartil bawah, rumus kuartil tengah, rumus kuartil atas, rumus simpangan kuartil, cara mencari kuartil, cara menghitung kuartil, kuartil desil persentil.
Jika suatu data dilambangkan dengan garis lurus, letak kuartil bawah, kuartil tengah, dan kuartil atasnya adalah sebagai berikut.
Tentukan kuartil bawah (Q1), kuartil tengah (Q2), dan kuartil atas (Q3) dari data-data berikut.
a. 20 35 50 45 30 30 25 40 45 30 35
b. 11 13 10 10 12 15 14 12
Jawab:
a. Urutkan data terlebih dahulu.
b. Urutkan data terlebih dahulu.
Pengertian Kuartil (Quartil)
Kuartil adalah nilai-nilai yang membagi data yang telah diurutkan ke dalam 4 bagian yang sama besar. Dalam menentukan letak kuartil data tunggal, kita harus melihat kondisi jumlah data (n) terlebih dahulu.Kuartil suatu data diperoleh dengan membagi suatu data terurut menjadi empat bagian sama besar. Kuartil terdiri atas tiga macam, yaitu:
- kuartil bawah (Q1)
- kuartil tengah/median (Q2)
- kuartil atas (Q3)
Jika suatu data dilambangkan dengan garis lurus, letak kuartil bawah, kuartil tengah, dan kuartil atasnya adalah sebagai berikut.
Gambar: Letak kuartil bawah (Q1), kuartil tengah (Q2), dan kuartil atas (Q3) pada suatu data. |
Rumus Cara Menghitung dan Mencari Kuartil
Cara menentukan kuartil sebagai berikut.- Urutkan data dari yang terkecil sampai dengan yang terbesar.
- Tentukan Q2 atau median.
- Tentukan Q1 dengan membagi data di bawah Q2 menjadi dua bagian yang sama besar.
- Tentukan Q3 dengan membagi data di atas Q2 menjadi dua bagian sama besar.
Contoh Soal Kuartil
Untuk lebih jelasnya, pelajarilah contoh soal berikut.Tentukan kuartil bawah (Q1), kuartil tengah (Q2), dan kuartil atas (Q3) dari data-data berikut.
a. 20 35 50 45 30 30 25 40 45 30 35
b. 11 13 10 10 12 15 14 12
Jawab:
a. Urutkan data terlebih dahulu.
b. Urutkan data terlebih dahulu.
Baca juga: Jangkauan Antar Kuartil